Materi Tes Potensi Akademik Teks Bacaan

04:19
Materi Tes Potensi Akademik Teks Bacaan

Teks bacaan dalam soal SPMB PKNSTAN tentu merupakan menjadi momok yang cukup menakutkan bagi sebagian peserta SPMB PKNSTAN termasuk juga saya. Teks bacaan dalam soal Tes Potensi Akademik ini biasanya menguras waktu dalam mengerjakan soal, sehingga alangkah baiknya dikerjakan terakhir saja untuk menghindari pemborosan waktu dalam mengerjakan.


Dalam suatu soal teks bacaan biasanya melahirkan beberapa poin soal, yang berkisar 3 sampai 5 poin soal. Sehingga dalam mengerjakan pada teks bacaan kita diharuskan teliti dan memahami isi konteks dari bacaan tersebut. Ditambah lagi teks bacaan merupakan materi non eksak sehingga jawaban antar masing-masing orang dapat berbeda.


Namun tidak perlu khawatir berikut kami berikan tips dalam mengerjakan teks bacaan SPMB PKNSTAN, berikut antara lain :

1. Lihat sekilas soal-soal teks bacaan apakah teks bacaan tersebut pernah anda baca atau dengar atau pahami. Seperti contoh anda menyukai hal-hal yang berbau sepakbola dan kebetulan dalam teks bacaan terdapat soal tentang olahraga sepakbola, tentunya anda akan lebih mudah dalam mengerjakan soal tersebut.

2. Kerjakan soal teks bacaan pada akhir waktu, hal ini dapat membantu anda dalam mengerjakan soal tersebut karena anda tidak akan terbebani oleh waktu apabila kalian sudah selesai mengerjakan soal-soal selain teks bacaan, selain itu anda tidak akan melakukan pemborosan waktu seperti mengulang-ulang proses membaca.

3. Tidak perlu terburu-buru dan khawatir, sikap seperti ini sangat dibutuhkan dalam mengerjakan soal teks bacaan, anda membutuhkan ketenangan, fokus, kecermatan, dan pemahaman. Jika anda membaca sambil terburu-buru dan khawatir, maka sangat riskan dengan tingkat pemahaman dalam membaca, sehingga anda kesulitan dalam menjawab soal.

4. Baca soal terlebih dahulu sebelum membaca teks bacaan soal. Hal ini dapat menghemat waktu dalam mengerjakan, kita tidak perlu membaca seluruh teks bacaan akan tetapi kita tinggal terfokus apa yang diinginkan oleh soal.

5. Baca soal dengan cara skipping untuk mencari kata kunci soal.


Selain itu teks bacaan dalam soal SPMB PKNSTAN memiliki beberapa kesamaan tipe soal dalam hal teks bacaan. Hal ini memudahkan kita dalam menganalisis soal tipe teks bacaan. Berikut ini merupakan tipe-tipe soal teks bacaan :

1. Kesimpulan teks bacaan,

2. Judul yang tepat untuk teks bacaan.

3. Pernyataan yang benar,

4. Topik dan ide pokok,

5. Fakta teks bacaan,

Share this

I'm Author in http://ilmumalas.com.


Artikel Menarik Lainnya

Artikel Selanjutnya
Artikel Selanjutnya
Previous Article
Artikel Sebelumnya
Cara style text di komentar Disqus dan Blogger:
  • Untuk menulis huruf bold silahkan gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic silahkan gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline silahkan gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought silahkan gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML silahkan gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silahkan parse dulu kodenya pada kotak parser di bawah ini.
  • Untuk menggunakan emoji di bawah ini cukup copy kode tersebut dan beri jarak 1 spasi untuk menampilkan emoji pada kolom komentar Blogger.
Parser Kode
Diskusikan
Emotikon

Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger Emoticon Kaskus di Blogger
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

0 Comments